Mungkin
dari salah satu hal yang paling menyedihkan di muka bumi adalah melihat orang
yang amat kamu kenal perlahan-lahan menjadi orang yang asing bagimu…
dari salah satu hal yang paling menyedihkan di muka bumi adalah melihat orang
yang amat kamu kenal perlahan-lahan menjadi orang yang asing bagimu…
Terpisah
jarak, terhalang tempat, tersekat sebuah kata bernama kesibukan, perlahan-lahan
sebuah pertemuan semakin jarang dan tahun pun akhirnya berbilang…
jarak, terhalang tempat, tersekat sebuah kata bernama kesibukan, perlahan-lahan
sebuah pertemuan semakin jarang dan tahun pun akhirnya berbilang…
Kalau saja mudah untuk mengobati sebuah kerinduan…
![]() |
||
Tika and I, when we were in Senior High |
![]() |
The best three years in mylife are spent in this campus 🙂 |
![]() |
Some ‘kos-mates’ |
![]() |
Ania and I 🙂 |
Always enjoy the moment you have coz someday you’ll miss it a lot…
8 Comments. Leave new
Cantik2 nih..
When one door closes another door opens; but we so often look so long and so regretfully upon the closed door, that we do not see the ones which open for
🙂
first time i read something wise from Kenni ..ahaha!
*no offense Brother.. i know how great u are on making ppl happy and for sure i do love how ur words amaze us! 😀
Ur quote above is true, i know Monika agree with me 😉
sunnatullahnya ada pertemuan dan perpisahan 🙂 eum, jarak jaman skrg mah sgt relativ. skypean asik tuh. hihi
Klo ga ada perpisahan ga ada kerinduan juga kali ya Mulki hihi..
^^
huaaaaaaaaaaaaa anak STAN. *jadi inget gebetan *halah
iya emang perpisahan itu ga enak tapi selalu aja terjadi..
dimana ada pertemuan ya emang pasti ada perpisahan,makanya ama siapapun selagi bersama buat banyak banyak kenangan indah 🙂
Wuaahaa…ada fotoku di sini..close up lagiii … ^^
Ingat-ingat, Mon…
meski jauh memisahkan kita, hati kita tetap berdekatan, kan..hohooo…miss you, too :*